Tak Hadiri Seremoni Akhir Piala Gubernur Jatim, Persija Berikan Penjelasan
Persija Jakarta hanya diwakili oleh sang manajer, Bambang Pamungkas, saat seremoni pengalungan medali Piala Gubernur Jatim 2020.
Kartu Merah Ryuji Utomo Bikin Persija Sulit Tampil Menyerang di Final Piala Gubernur Jatim 2020
Persija Jakarta harus bermain dengan 10 pemain karena Ryuji Utomo dikartu merah dalam laga final Piala Gubernur Jatim 2020, Kamis (20/2/2020).
Persija Mempertanyakan Keputusan Gelora Delta Jadi Venue Final Piala Gubernur Jatim 2020
Pelatih Persija Jakarta, Sergio Farias, baru mempertanyakan pemilihan venue final Piala Gubernur Jatim 2020 setelah timnya kalah di pertandingan puncak turnamen pramusim itu.
Panpel Cetak 25 Ribu Tiket Final Piala Gubernur Jatim 2020, 4 Layar Lebar Disiapkan
Stadion Gelora Delta Sidoarjo yang menjadi venue final Piala Gubernur Jatim 2020 antara Persebaya Surabaya kontra Persija Jakarta berkapasitas 25 ribu tempat duduk.
Final Piala Gubernur Jatim 2020 Digelar di Sidoarjo, The Jakmania Dilarang Datang
Polda Jatim berusaha meminimalisasi kemungkinan kerusuhan terjadi saat final Piala Gubernur Jatim 2020 berlangsung, Kamis (20/2/2020).
Gelora Bung Tomo Direnovasi, Final Piala Gubernur Jatim 2020 Pindah ke Gelora Delta Sidoarjo
Final Piala Gubernur Jatim 2020 digelar di Stadion Gelora Delta Sidoarjo, Kamis (20/2/2020) sore WIB.
Final Piala Gubernur Jatim 2020 Digelar di GBT, Asprov PSSI Jatim Pegang Kesepakatan Rakorpam
Sejak awal Rakorpam menegaskan final Piala Gubernur Jatim 2020 digelar di markas pemenang laga semifinal antara Persebaya Surabaya kontra Arema FC.
Pemprov Jatim Siap Menanggung Ganti Rugi Kerusakan dan Perawatan Korban Kerusuhan Suporter di Blitar
Pemprov Jatim siap menanggung semua kerusakan dan perawatan korban akibat kerusuhan suporter Arema dan Persebaya di Blitar.
Semifinal Piala Gubernur Jatim 2020 Digelar di Malang dan Blitar Tanpa Penonton
Venue semifinal Piala Gubernur Jatim 2020 mengalami perubahan. Duel Persija vs Madura United dimainkan di Malang dan Persebaya vs Arema dimainkan di Blitar, tanpa penonton.
Pertahanan Persela Keropos, Nilmaizar Tak Mau Hanya Sorot Pemain Belakang
Persela Lamongan mengakhiri Piala Gubernur Jatim 2020 sebagai juru kunci Grup B.