Lupakan Kekalahan di Piala Presiden 2024, Madura United Siap Taklukkan Arema FC
Madura United dalam situasi tak menentu saat melawan Arema FC pada lanjutan BRI Liga 1 2024/25 di Stadion Gelora, Bangkalan, Kamis (21/11/2024) sore WIB.
Pasang Surut Karier Marselino Ferdinan: Tumbuh di Persebaya, Berkelana ke Eropa, hingga Beri Kontribusi Besar untuk Timnas Indonesia
Marselino Ferdinan menjadi pahlawan kemenangan Timnas Indonesia atas Arab Saudi pada putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Jadwal Siaran Langsung Pertandingan BRI Liga 1 Musim 2024/25 Matchweek 11 Pekan Ini di Vidio
Jadwal Siaran Langsung BRI Liga 1 2024/25 Matchweek 11 pekan ini di Vidio. Saksikan pertandingan seru klub favorit Anda hanya di Vidio.
Kisah Aji Santoso Debutkan Dua Star Boy Rizki Ridho dan Marselino di Persebaya: Kini Jaga Asa Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Di balik kemenangan Timnas Indonesia atas Arab Saudi, ada beberapa pemain yang tampil mengesankan. Dua di antaranya Marselino Ferdinan dan Rizki Ridho.
Perjalanan Keren Marselino Ferdinan: Dulu Anak Gawang Persebaya, Kini Duduk di Kursi yang Sama Setelah Lambungkan Asa Timnas Indonesia
Marselino Ferdinan. Catat namanya. Pemain berusia 20 tahun yang dulunya anak gawang itu benar-benar menjadi pembeda Timnas Indonesia saat mengjungkalkan Arab Saudi.
Update Calon Pelatih Baru Persis Solo di BRI Liga 1: Masih Alot, Satu Nama Batal Dikontrak
Persis Solo harus menghadapi ujian yang berliku untuk mendatangkan pelatih barun pada BRI Liga 1 2024/2025.
Egy Maulana Vikri dan Witan Sulaeman Flashback Memori 2018 dengan Takefusa Kubo Jelang Timnas Indonesia Vs Jepang
Egy Maulana Vikri dan Witan Sulaeman mengingat pertemuan dengan Takefusa Kubo jelang duel Timnas Indonesia versus Jepang. Memori 2018.
Gilson Costa Jadi Pemain Asing Persebaya dengan Minim Menit Bermain
Gelandang asing Gilson Costa masih belum tampil maksimal selama membela Persebaya Surabaya. Pemain asal Portugal itu sebenarnya selalu tampil dalam total 10 pertandingan Bajul Ijo di BRI Liga 1 2024/2025.
Dony Tri Pamungkas dan 4 Bintang Timnas Indonesia U-20 dengan Jam Terbang Tinggi di BRI Liga 1: Matang di Usia Muda
Timnas Indonesia U-20 sedang menjalani pemusatan latihan di Jepang pada 6-23 November 2024 sebagai persiapan untuk Piala Asia U-20 2025 di China pada 12 Februari-1 Maret 2025.
Kesibukan Fakhri Husaini setelah Ukir Prestasi Bergengsi di PON 2024: Kantongi Lisensi AFC Pro, Kini Fokus Studi S2
Eks Pelatih Timnas Indonesia U-19, Fakhri Husaini, tengah bergelut dengan sejumlah kesibukan setelah mengukir capaian impresif bersama tim sepak bola Jawa Timur pada Pekan Olahraga Nasional (PON) Aceh-Sumatera Utara 2024.
Cerita Silvio Escobar yang Pilih Jadi WNI: Keputusan yang Mudah dan Tak Diprotes Keluarga Besar
Nama Silvio Escobar pernah menghiasi deretan striker tajam di kompetisi sepak bola Indonesia beberapa tahun lalu. Pemain asal Paraguay itu tercatat sempat menjadi striker di PSM Makassar, Perseru Serui, Persija Jakarta, PSIS Semarang, hingga Madura United.
5 Pemain Lokal Ini Bisa Jadi Andalan Timnas Indonesia U-22 untuk Piala AFF 2024: Punya Jam Terbang Tinggi, Saatnya Unjuk Gigi!
Siapa saja bintang yang bisa dilirik STY untuk menjadi tumpuan di Piala AFF mendatang?
Terlahir Kembali di Laos, Brylian Aldama Bisa Menjadi Opsi Timnas Indonesia untuk Piala AFF 2024?
Timnas Indonesia akan menggunakan pemain muda di Piala AFF 2024.
Andhika Ramadhani Impresif, Paul Munster Semringah Persebaya Tekuk PSIS di BRI Liga 1
Persebaya Surabaya akhirnya kembali ke jalur kemenangan di BRI Liga 1 2024/2025, setelah menang tipis 1-0 atas PSIS Semarang.
BRI Liga 1: Kolaborasi dengan Persebaya, Vidio Gelar Nobar Duel kontra PSIS
Vidio berkolaborasi dengan Persebaya Surabaya, gelar nobar Bajul Ijo versus Mahesa Jenar.
Adu Kekuatan Antarlini PSIS Vs Persebaya di BRI Liga 1: Uji Kualitas Amunisi Impor, Kontras di Area Depan
Duel yang mempertemukan PSIS Semarang melawan Persebaya Surabaya pada pekan ke-10 BRI Liga 1 2024/2025 menjadi momen adu kekuatan yang sangat menarik dari setiap lini.
Adu Tangkas Pelatih PSIS Vs Persebaya di BRI Liga 1: Duo Eropa Berburu Prestasi
Duel tim yang sedang terpuruk dijadwalkan bersua memasuki pekan ke-10 BRI Liga 1 2024/2025. PSIS Semarang akan menjamu Persebaya Surabaya di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Sabtu (2/11/2024) sore.
Prediksi PSIS Vs Persebaya di BRI Liga 1: Tuan Rumah Panen Masalah, Tren Buruk Bisa Bersambung
Simak terlebih dahulu prediksi pertandingan PSIS versus Persebaya di BRI Liga 1 2024/2025 agar makin maksimal dukungannya.
Flavio Silva Seret Gol di BRI Liga 1 Musim Ini, Persebaya Siapkan Striker Lokal kontra PSIS?
Striker Persebaya Surabaya, Flavio Silva, terus menuai kritikan karena performanya yang belum memenuhi ekspektasi.
224 Atlet dari 17 Negara Bersaing di Indonesia Masters II Super 100 2024
Kejuaraan bertajuk WONDR By BNI Indonesia Masters II Super 100 2024 bakal digelar di Jatim Expo, Surabaya, pada 29 Oktober hingga 3 November 2024.
BRI Liga 1: Performa Menurun, Manajemen Persebaya Beri Ultimatum untuk Tim
Persebaya Surabaya sedang mengalami penurunan performa di BRI Liga 1 2024/2025.
Prediksi Borneo FC Samarinda Vs PSBS Biak: Tuan Rumah Mau Kembali ke Jalur Kemenangan
Simak prediksi Borneo FC Samarinda menjamu PSBS Biak sebagai bekal menyaksikan laga seru ini.
Perjalanan Berliku Silvio Escobar hingga Sampai di Indonesia: Tak Bisa Bahasa Inggris, Tak Tahu Apa-apa, Akhirnya Jadi WNI dan Mualaf
Kisah perjalanan Silvio Escobar dari Paraguay ke Indonesia bikin merinding.
Cerita Silvio Escobar: Sempat Down saat Mau Berangkat ke Indonesia, Kini Jatuh Cinta Sampai Jadi WNI
Salah satu pemain asing yang sudah sangat familiar dengan publik sepak bola Tanah Air, hingga akhirnya memutuskan menjadi warga negara Indonesia (WNI), tak salah lagi dia adalah Silvio Escobar.
BRI Liga 1: Gol Dianulir dan Gagal Bekuk PSM, Pemain Persebaya Persebaya Lesu, Ruang Ganti Sarat Kekecewaan
Hasil seri melawan PSM Makassar membuat skuad Persebaya Surabaya kecewa berat.
BRI Liga 1: Tak Dapat Penalti di Markas Persebaya, Pelatih PSM Bawa Laptop Temui Wartawan
Pelatih PSM, Bernardo Tavares, menemui para jurnalis sambil membawa laptop setelah imbang melawan Persebaya.
Hasil Lengkap BRI Liga 1: Persebaya Ditahan PSM, Madura United Raih Kemenangan Pertama!
Dua laga BRI Liga 1 2024/2025 digelar Rabu (23/10/2024).
Tren Penurunan Suporter di BRI Liga 1 Musim Ini: Ferry Paulus Jelaskan Beberapa Penyebabnya
Belakangan ini suporter yang hadir langsung di stadion dalam laga BRI Liga 1 mengalami penurunan.
Perang Antarlini Persebaya Surabaya Vs PSM Makassar di BRI Liga 1: Trisula Tim Bajul Ijo Siap Mengancam
Persebaya Surabaya dijadwalkan menjamu PSM Makassar di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), Surabaya, pada pekan kesembilan BRI Liga 1 musim ini, Rabu (23/10/2024).
Tiga Pilar PSIS Semarang Absen, Madura United Fokus Raih Tripoin Perdana di BRI Liga 1 Musim Ini
Pelatih Madura United, Paulo Meneses, menyadari timnya mendapatkan keuntungan saat menjamu PSIS Semarang pada lanjutan BRI Liga 1 2024/2025
4 Pemain PSM Absen, Paul Munster Minta Persebaya Tak Terlena
PSM Makassar datang tanpa kekuatan penuh di markas Persebaya Surabaya. Empat pemain PSM yang dipastikan absen dalam laga ini adalah Nermin Haljeta, Muhammad Arfan, Reza Arya Pratama, dan satu pemain lagi yang masih sakit.
Jadwal TC Timnas Indonesia U-20 di Bali dan Jepang Menuju Piala Asia U-20 2025, Berkekuatan 30 Pemain dan Geber 5 Uji Coba
Timnas Indonesia U-20 menjadwalkan dua pemusatan latihan sebagai persiapan untuk Piala Asia U-20 2025. Pertama di Bali dan kedua di Jepang.
Jadwal Lengkap Persebaya di BRI Liga 1 2024 / 2025
PT Liga Indonesia Baru (LIB) telah merilis jadwal lengkap BRI Liga 1 musim ini, termasuk Persebaya Surabaya.
Cerita Dokter Persebaya Selamatkan Gelandang Persib yang Pingsan di Lapangan
Gelandang asing Persib, Tyronne del Pino, pingsan dan diselamatkan tim medis Persebaya.
BRI Liga 1: Move On dari Kekalahan di Kandang Persib, Bek Persebaya Langsung Fokus Menatap PSM
Bek Persebaya Surabaya, Ardi Idrus, tak ingin larut dalam hasil negatif timnya.
Media Vietnam Sarankan Timnas Indonesia Fokus Juara Piala AFF, Bukan Tampil di Piala Dunia
Satu di antara media Vietnam membuat ulasan yang bernada sindiran tentang Timnas Indonesia.
Media Asing Sebut Preseden Buruk Jika FIFA Kabulkan Bahrain soal Tolak Main di Kandang Timnas Indonesia
Media asing menyebut preseden buruk jika FIFA kabulkan Bahrain soal tolak main di kandang Timnas Indonesia
Paul Munster Mengeluh Setelah Persebaya Ditekuk Persib: Wasitnya Merusak Pertandingan
Pelatih Persebaya Surabaya, Paul Munster, menumpahkan kekecewaan kepada wasit setelah timnya menelan kekalahan pertama di BRI Liga 1 2024/2025.
Tumbang di Markas Persib, Paul Munster Bete Persebaya Telan Kekalahan Pertama di BRI Liga 1
Persebaya Surabaya tak kuasa membendung ketajaman Persib Bandung pada pekan ke-8 BRI Liga 1 2024/2025. Tim Bajul Ijo takluk 0-2 dari Tim Maung Bandung.
Pelatih Persebaya Heran dengan Pengaturan Jadwal BRI Liga 1
Pelatih Persebaya Surabaya, Paul Munster mengaku heran dengan penjadwalan pertandingan BRI Liga 1 2024/25.