Indofood Menyokong E-Sports di Australia, kapan di Indonesia?
PT Indofood Sukses Makmur tidak disangka ternyata telah melakukan investasi marketing pada kompetisi e-sports di luar Indonesia.
E-Sports Asia Pasifik Menggeliat karena Komitmen Anyar Para Raksasa Telekomunikasi
Pada Oktober 2018 enam raksasa telekomunikasi, termasuk Telkomsel, sepakat untuk membangun ekosistem baru e-sports.
Data di Balik Keberhasilan Indonesia dan Vietnam di E-Sports Asian Games 2018
Sebagai wakil Asia Tenggara di cabang e-sports Asian Games 2018, Indonesia (1 emas dan 1 perak) dan Vietnam (4 perunggu) terbilang sukses. Ada data apa di balik fakta ini?
Tidak Boleh Ada Kematian di E-Sports Asian Games 2022
Bila ingin tampil di olimpiade sebagai cabang prestasi di masa depan, nomor-nomor e-sports tidak boleh memperagakan unsur kekerasan meskipun hanya bersifat virtual.
Fenomena Faker di E-Sports Asian Games 2018 Memicu Adaptasi Kurikulum Sekolah
Sebagai atlet e-sports Korea Selatan yang berstatus miliarder di Asian Games 2018, Faker seakan mendorong remaja untuk putus sekolah dan mencari uang lewat video game. Institusi pendidikan pun berbalik memberikan fasilitas agar atlet e-sports tetap bersekolah.
Tertinggal di Asian Games 2018, Malaysia Genjot E-Sports Lewat Kurikulum Sekolah
Indonesia, Vietnam, dan Thailand tampil menonjol di cabang e-sports Asian Games 2018. Malaysia sudah membaca tren ini dan merancang program percepatan pembinaan e-sports di negaranya lewat sekolah umum.
Peraih Medali Perak E-Sports Asian Games 2018 Berikan Semua Bonus untuk Istri
Hendry "Jothree" Handisurya bersyukur atas bonus yang diperolehnya dari Menpora Imam Nahrawi pada Kamis (6/9/2018).
Dota dan League of Legends akan Dipertandingkan di Cabang E-Sports SEA Games 2019
Sudah hampir dapat dipastikan bahwa Dota dan League of Legends menjadi dua dari tiga nomor e-sports yang akan dipertandingkan sebagai cabang prestasi di Sea Games 2019 Manila.
Kemenpora Mengapresiasi Prestasi Kontingen E-Sports Asian Games 2018 dengan Bonus Uang dan Sertifikat
Dengan prestasi merebut 1 medali emas dan 1 medali perak, kontingen cabang olah raga eksebisi e-sports Asian Games 2018 mendapatkan penghargaan dan uang dari Menpora Imam Nahrawi.
Antisipasi Tantangan SEA Games Manila, Menpora Ajukan 2,8 Triliun Rupiah untuk 2019
Untuk menjaga status elite Indonesia sebagai bagian dari empat besar Asia saat ini, menuju SEA Games 2019 Kemenpora ajukan anggaran hampir Rp 3 T untuk pengembangan olah raga Indonesia tahun depan.