BRI Liga 1: Punya Modal Kuat, Persis Solo Diyakini Bisa Bangkit dan Melesat Jika Ditangani Pelatih yang Tepat
Persis Solo diyakini memiliki modal yang kuat untuk bisa bangkit dari keterpurukannya di BRI Liga 1 2024/2025.
Membandingkan Caps Tertinggi Pemain Timnas Indonesia dan Jepang: Witan Ternyata Paling Kawakan
Duel antara Timnas Indonesia menghadapi Jepang pada lanjutan putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia menyajikan sederet fakta yang menarik berkaitan catatan penampilan pemain dari kedua kubu.
3 Kelebihan Kevin Diks yang Bisa Bantu Timnas Indonesia untuk Membendung Jepang: Insting Golnya Tinggi!
Hadirnya bek naturalisasi terbaru, Kevin Diks, bakal memberikan angin segar bagi Timnas Indonesia
Situasinya Kritis, Persis Solo Keberatan Lepas Zanadin Fariz ke TC Timnas Indonesia untuk Piala AFF 2024
Persis Solo merasa keberatan melepas salah satu pemainnya, Zanadin Fariz.
PSIS Siap Meledak di Putaran Kedua BRI Liga 1, Agen Bantu Datangkan 3 Pemain Asing Grade A: Ada Eks Lazio
PSIS Semarang tengah menyiapkan langkah strategis untuk bangkit pada putaran kedua BRI Liga 1 2024/2025
Mengulas Komposisi Skuad Jepang untuk Hadapi Timnas Indonesia: Lini Pertahanan Rontok, Striker Andalan Absen karena Cedera
Membedah komposisi starting XI skuad Jepang untuk menghadapi Timnas Indonesia. Ngeri-ngeri sedap!
Pelatih Persis Akui Efek Ditinggal Alexis Messidoro: Kreativitas Minim, Sirkulasi Bola Jadi Lambat
Persis Solo merindukan kontribusi Alexis Messidoro.
Membedah Distribusi Kebobolan Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026: Periode Akhir Jadi Momen Paling Kritis
Mengulas distribusi gol kemasukan Timnas Indonesia di putaran kedua dan ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026.
4 Striker Muda di BRI Liga 1 yang Layak Masuk Timnas Indonesia U-22 untuk Piala AFF 2024
Mengulas striker muda di BRI Liga 1 yang pantas masuk Timnas Indonesia U-22 di Piala AFF 2024.
Gelandang Tim Pelajar Indonesia Ingin Curi Hati Nova Arianto: Punya Mental Tangguh, Skill Nggak Kalah dari Timnas Indonesia U-17
Gelandang andalan Tim Pelajar Indonesia, Tio Agil Chandra Dwi Cahyo, menonjol di ajang Asian School Football Championship U-18