Demi Dapat TV, Mertens Siap Cetak Banyak Gol untuk Belgia
Imbalan hadiah mewah bisa didapatkan oleh para pemain Belgia jika mampu mencetak banyak gol dalam ajang Piala Dunia 2018. Dan demi mendapatkan hadiah itu, Dries Mertens selaku penyerang siap menjebol gawang lawan-lawannya.
Lawan Hazard, Willian Siap Kesampingkan Persahabatan
Dua pemain Chelsea, Eden Hazard dan Willian, akan dipertemukan satu lapangan dengan tim yang berlawanan di babak perempat final Piala Dunia 2018 nanti. Dan Willian pun menyatakan bahwa dirinya siap mengesampingkan pertemanan demi membela negaranya.
Takluk Di Tangan Inggris, Kiper Kolombia Beri Ucapan Menyentuh
Kolombia harus pulang dengan tertunduk lesu setelah mereka tumbang di tangan Inggris pada babak 16 besar Piala Dunia 2018, Rabu (4/7) dini hari tadi. Tetapi sang kiper, David Ospina, mengangkat kepalanya dan menyatakan bangga dengan perjuangan timnya.
Sejak Awal, Southgate Percaya Inggris Bisa Lolos
Inggris mendapatkan perlawanan berat dari wakil Amerika Selatan, Kolombia, dalam laga 16 besar Piala Dunia 2018 hari Rabu (4/7) dini hari tadi. Tetapi sang pelatih, Gareth Southgate, selalu percaya bahwa tim asuhannya bisa lolos ke babak selanjutnya.
Senangnya Kane Lihat Inggris Tumbuh Sebagai Tim
Inggris sukses menjungkalkan Kolombia dalam laga babak 16 besar Piala Dunia hari Rabu (4/7) dini hari tadi. Dan sang kapten, Harry Kane, merasa senang karena bisa melihat timnya bisa berkembang sebagai tim.
Kiper Kolombia: Kami Tak Takut dengan Inggris!
Kolombia bisa saja memberikan kejutan kepada Inggris dalam laga babak 16 besar yang digelar hari Rabu (4/7) dini hari nanti. Bahkan sang kiper, David Ospina, mengaku tidak gentar menghadapi skuat asuhan Gareth Southgate itu.
Denmark Kalah, Eriksen Jadi Sasaran Kritikan
Penampilan apik para punggawa Denmark kala menghadapi Kroasia di babak 16 besar tidak membuat mereka lolos ke babak selanjutnya. Dan menurut eks pelatih Irlandia, Martin O'Neill, Christian Eriksen punya andil dalam kegagalan tersebut.
Messi Dan Ronaldo Tersingkir, Waktunya Neymar Bersinar
Baik Lionel Messi maupun Cristiano Ronaldo gagal membawa negaranya masing-masing melaju lebih jauh di Piala Dunia 2018. Dan eks punggawa Chelsea, Chris Sutton, meyakini bahwa Neymar punya kesempatan untuk bersinar di ajang ini.
Lloris: Nasib Prancis Ada di Tangan Messi
Perhatian timnas Prancis akan berpusat pada bintang Argentina, Lionel Messi, dalam laga pembuka babak 16 besar Piala Dunia 2018 hari Sabtu (30/6) nanti. Sang kiper, Hugo Lloris, bahkan mengatakan nasib timnya berada di tangan pemain Barcelona itu.
Lawan Portugal, Suarez Himbau Uruguay Kerahkan Seluruh Kekuatan
Laga kedua babak 16 besar Piala Dunia 2018 yang mempertemukan Uruguay dan Portugal diprediksi akan berjalan ketat. Bintang Uruguay, Luis Suarez, meminta seluruh timnya untuk mengerahkan kemampuan terbaiknya jika ingin lolos ke babak selanjutnya.