Bola.com, Jakarta - Setelah menanti sangat lama, akhirnya fans MotoGP bisa menyaksikan aksi saling salip Valentino Rossi, Marc Marquez, dan pembalap lainnya.
Ya, MotoGP 2020 akan menggelar lomba putaran pertama di Sirkuit Jerez, Spanyol, yang dimulai sejak 17 Juli sampai 19 Juli.
Advertisement
Sebelum berlomba pada akhir pekan depan, hari Rabu (15/7/2020), semua pembalap bakal terlebih dahulu menjalani sesi tes juga di Sirkuit Jerez.
Begitu banyak pertanyaan menarik terkait peta persaingan di MotoGP 2020. Semua jawaban bakal terjawan pada lomba MotoGP Spanyol.
Berikut jadwal lengkap rangkaian lomba MotoGP Spanyol di Sirkuit Jerez, akhir pekan depan.
Saksikan Video Pilihan Kami:
Berita video ada yang berbeda dari motor dipakai pembalap tim Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi, saat tes hari pertama MotoGP Jerez, Jumat (3/5/2019). Apakah itu?
Yuk gabung channel whatsapp Bola.com untuk mendapatkan berita-berita terbaru tentang Timnas Indonesia, BRI Liga 1, Liga Champions, Liga Inggris, Liga Italia, Liga Spanyol, bola voli, MotoGP, hingga bulutangkis. Klik di sini (JOIN)
Jadwal Lomba MotoGP Spanyol
Jadwal Lomba MotoGP Spanyol
Jumat, 17 Juli
- 14.55 WIB Latihan Bebas 1
- 19.10 WIB Latihan Bebas 2
Sabtu, 18 Juli
- 14.55 WIB Latihan Bebas 3
- 18.30 WIB Latihan Bebas 4
- 19.10 WIB Kualifikasi
Minggu, 19 Juli
- 14.20 WIB Warm Up
- 19.00 WIB Lomba
Advertisement
Baca Juga
Misteri Beda Versi Match Summary dengan Situs AFC terkait Kartu Kuning Maarten Paes di Timnas Indonesia, Jadi Absen Lawan China atau Tidak?
Joey Pelupessy, Jangkar Baru Timnas Indonesia: Trengginas Menutup Kelemahan Bertahan Thom Haye
Pengamat Sebut 2 Faktor Utama Timnas Indonesia Sukses Menggebuk Bahrain di Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026