Sukses


NBA: Chicago Bulls Bungkam Tuan Rumah Utah Jazz

Bola.com, Salt Lake City Chicago Bulls membungkam tuan rumah Utah Jazz, 85 - 77, dalam laga babak reguler NBA 2016-2017 di Vivint Smart Home Arena, Salt Lake City, Kamis (17/11/2016) waktu setempat atau Jumat (18/11/2016) WIB.

Dua bintang Chicago Bulls, Jimmy Butler dan Dwyane Wade, menjadi pencetak angka terbanyak. Jimmy Butler mencetak 20 poin dan 12 rebound, sedangkan Dwyane Wade mencetak 18 angka. Sumbangan angka lainnya datang dari Robin Lopez (10 poin dan 12 rebound) serta Taj Gibson dengan 8 poin dan 9 rebound

Tembakan Jimmy Butler

Dante Exum vs Robin Lopez

Operan Jimmy Butler

Tembakan Trey Lyle

Lebih Dekat

Video Populer

Foto Populer