Sukses


    Reaksi Netizen Setelah Iran Permalukan Wales di Piala Dunia 2022: Bau-baunya Asia Ada yang ke Semifinal Nih!

    Bola.com, Jakarta - Iran secara dramatis menumbangkan Wales 2-0 dalam laga kedua Grup B Piala Dunia 2022 di Ahmad bin Ali Stadium, Al Rayyan, Jumat (25/11/2022) sore WIB.

    Dua gol Iran tercipta pada masa injury time, di mana mereka unggul jumlah pemain. Kedua tim sama-sama mencari kemenangan pada laga ini setelah hasil kurang maksimal yang mereka raih pada laga pertama.

    Iran kalah 2-6 dari Inggris, sementara Wales hanya bisa bermain imbang 1-1 saat menghadapi Timnas Amerika Serikat.

    Kemenangan Iran menambah deretan wakil Asia yang performanya ciamik. Sebelumanya, Arab Saudi mengalahkan Argentina 2-1 dan Jepang mempermalukan Jerman 2-1.

    Yuk gabung channel whatsapp Bola.com untuk mendapatkan berita-berita terbaru tentang Timnas Indonesia, BRI Liga 1, Liga Champions, Liga Inggris, Liga Italia, Liga Spanyol, bola voli, MotoGP, hingga bulutangkis. Klik di sini (JOIN)

    2 dari 9 halaman

    Kasihan Wales

    3 dari 9 halaman

    Nyontek Strategi Ah

    4 dari 9 halaman

    Bau-baunya Sampai Semifinal Nih

    5 dari 9 halaman

    Ayo Korsel, Qatar!

    6 dari 9 halaman

    Libur Se-Asia

    7 dari 9 halaman

    Nunggu Iran Vs AS

    8 dari 9 halaman

    Filosofi Piala Dunia Kali Ini

    9 dari 9 halaman

    Liputan Khusus KLY di Piala Dunia 2022

    <p>Liputan Langsung Bola.com Pesta Bola 2022 (Bola.com/Adreanus Titus)</p>

    Nikmati sajian liputan eksklusif Piala Dunia 2022 Bola.com langsung dari Qatar. Yuk merapat, klik tautan ini.

    EMTEK Group sebagai pemegang hak siar Piala Dunia 2022 Qatar menayangkan seluruh pertandingan mulai penyisihan hingga final di berbagai flatform. Sobat Bola.com bisa menyaksikan aksi bintang-bintang dunia di SCTV, Indosiar, Vidio, Moji TV, Champion TV, Mentari TV, dan Nex Parabola. Detail jadwal lengkap siaran langsung dan live streaming klik tautan ini. Jangan sampai terlewat!

    Jangan sampai terlewat update klasemen dan hasil pertandingan Piala Dunia 2022. Info detailnya klik tautan ini.

     

    Sepak Bola Indonesia

    Video Populer

    Foto Populer