Sukses

Arsenal Ungguli Tottenham 2-1 di White Hart Lane

Arsenal berhasil mengalahkan Tottenham Hotspur dengan skor 2-1 di laga putaran ketiga Piala Liga Inggris di Stadion White Hart Lane, London, Kamis (24/9/2015) dini hari WIB. Ketiga gol dicetak oleh pemain Arsenal. Gol kemenangan Arsenal diborong Mathieu Flamini pada menit ke-26 dan 78. Sedangkan Spurs hanya mampu membalas setelah Calum Chambers melakukan gol bunuh diri di menit ke-56.
Photographer:
Arief Bagus

Foto Terkini