Bola.com, Doha - Wakil Asia kembali menjadi ayam sayur di Piala Dunia 2022. Setelah Qatar kandas 0-2 pada laga perdana melawan Ekuador, sekarang giliran Iran.
Bersua Inggris pada laga perdana fase grup B di Khalifa Stadium, Senin (21/11/2022) malam, Iran tertinggal 0-3 pada babak pertama.
Advertisement
Iran yang berstatus satu di antara raksasa Asia, tak berkutik melawan tim asuhan Gareth Southgate.
Inggris tampil meyakinkan sejak babak pertama.
Jude Bellingham mencetak gol pembuka pada menit ke-35 berkat assist Luke Shaw. Bukayo Saka menggandakan skor berkat assist Harry Maguire pada menit ke-45.
Raheem Sterling lalu mencetak gol ketiga pada menit ke-45+1.
Yuk gabung channel whatsapp Bola.com untuk mendapatkan berita-berita terbaru tentang Timnas Indonesia, BRI Liga 1, Liga Champions, Liga Inggris, Liga Italia, Liga Spanyol, bola voli, MotoGP, hingga bulutangkis. Klik di sini (JOIN)
Starting XI Inggris
Your #ThreeLions to take on Iran! 🦁 pic.twitter.com/uU7SA2TAJB
— England (@England) November 21, 2022
Advertisement
Starting XI Iran
Iran Starting XI pic.twitter.com/qUUN2K7fwI
— World Cup Updates (@WorldCupUpdat10) November 21, 2022
Mantap! Piala Dunia 2022 Bisa Disaksikan di Semua Platform Emtek
Advertisement