Sukses


Mulai Jam 2 Siang, HIVI! dan Pandji Pragiwaksono di KapanLagi Buka Bareng

Bola.com, Jakarta - KapanLagi Buka Puasa Bareng kembali hadir pada hari Sabtu, 16 Mei 2020. Pada edisi keempat kali ini, Chef Vania Wibisono akan berbagi resep pilihan menu buka puasa buat kamu KLovers.

Tentunya resep yang dibagikan oleh Chef Vania Wibisono ini bisa menambah catatan resep kamu untuk buka puasa bareng keluarga.

Buat mengisi waktu ngabuburit, kalian bisa ikut masak bareng Chef Vania Wibisono lewat streaming di vidio.com atau bukabareng.kapanlagi.com.

Nggak cuma Chef Vania Wibisono lho, KapanLagi Buka Bareng juga akan dimeriahkan oleh sederet musisi dan artis kesayangan kamu. Penasaran siapa aja mereka? 

Yuk gabung channel whatsapp Bola.com untuk mendapatkan berita-berita terbaru tentang Timnas Indonesia, BRI Liga 1, Liga Champions, Liga Inggris, Liga Italia, Liga Spanyol, bola voli, MotoGP, hingga bulutangkis. Klik di sini (JOIN)

2 dari 3 halaman

Jadwal Acara

Santai siang di weekend kamu nanti bakal ditemenin sama HIVI! dan Reality Club. Menjelang buka puasa, akan ada sesi meet & greet bareng Pandji Pragiwaksono dan Tasya Farasya. Kalian bisa ngobrol dan berinteraksi langsung sama mereka via aplikasi ZOOM.

14:00 - 15:00 LIVE PERFORMANCE BY HIVI!

15:00 - 16:00 LIVE PERFORMANCE BY REALITY CLUB

16:00 - 17:30 LIVE COOKING WITH CHEF VANIA WIBISONO

17:30 - 18:10 BUKA BARENG TASYA FARASYA DAN PANDJI PRAGOWAKSONO (via zoom)

 
3 dari 3 halaman

Cara Mendaftar

Hanya akan ada 1000 orang beruntung yang bisa buka puasa pareng Pandji dan Tasya. Jadi, siapa cepat dia dapat. Kalau kamu belum daftar, langsung aja daftar melalui link ini!

 
Lebih Dekat

Video Populer

Foto Populer