Bola.com, Jakarta Cabang atletik Olimpiade Tokyo 2020 yang memiliki banyak disiplin akan sangat seru disaksikan.
Empat disiplin dipertandingkan di ajang Olimpiade Tokyo 2020, yakni track, field, road, dan all-round. Adapun dari tiap disiplin ini dibagi ke banyak sekali nomor.
Advertisement
Kali ini, nomor lari 100 meter putri memasuki babak final. Sayangnya, Indonesia tak ada wakil di nomor ini yang lolos ke babak utama.
Sebelumnya, Indonesia mengirimkan dua wakilnya Lalu Muhammad Zohri (100m putra) dan Alvin Tehupejory (100m putri). Namun mereka gagal untuk melanjutkan pertandingannya di Olimpiade Tokyo 2020.
Anda dapat menyaksikan pertandingan final atletik nomor 100 meter putri Olimpiade Tokyo 2020 ini melalui platform streaming online Vidio.
Saksikan Video Pilihan Berikut Ini
Yuk gabung channel whatsapp Bola.com untuk mendapatkan berita-berita terbaru tentang Timnas Indonesia, BRI Liga 1, Liga Champions, Liga Inggris, Liga Italia, Liga Spanyol, bola voli, MotoGP, hingga bulutangkis. Klik di sini (JOIN)
Jadwal Final Atletik Nomor 100 M Putri Olimpiade Tokyo 2020
Pertandingan: Final atletik nomor 200 meter putri
Waktu: Selasa (03/08/2021) pukul 19:50 WIB
Tempat: Stadion Olympic
Atlet:
- Mujinga Kambundji (Swiss)
- Gabrielle Thomas (Amerika Serikat)
- Shelly-Ann Fraser-Pryce (Jamaika)
- Christine Mboma (Namibia)
- Marie-Josee Ta Lou (Pantai Gading)
- Elaine Thompson-Herah (Jamaika)
- Beatrice Masilingi (Namibia)
- Shaunae Miller-Uibo (Bahamas)
Advertisement