Sukses


Daftar Inspirasi Kado untuk Pernikahan, Terbaik dan Tentunya Berguna

Bola.com, Jakarta - Ketika mendapatkan kabar baik, entah saudara, sahabat, maupun rekan kerja yang akan melangsungkan pernikahan, tentunya kita turut merasakan kebahagiaan tersebut.

Pernikahan merupakan sebuah momen penting dan sangat dinanti-nantikan oleh banyak orang.

Mirip seperti acara ulang tahun, saudara, sahabat, maupun rekan kerja yang melangsungkan pernikahan, sebaiknya kita membberikan kado.

Dalam budaya orang Indonesia, dalam sebuah acara resepsi pernikahan, umumnya memberikan kado menjadi bentuk ungkapan turut berbahagia.

Kendati demikian, memilih sebuah kado pernikahan untuk pasangan pengantin terbilang gampang-gampang susah.

Tentu, kita ingin memberikan sebuah hadiah istimewa yang berkesan buat mereka. Nah, di bawah ada banyak inspirasi barang terbaik yang bisa dijadikan kado pernikahan.

Berikut ini daftar inspirasi kado untuk pernikahan, dijamin benda tersebut akan berguna untuk pengantin, dilansir dari laman Diedit, Selasa (7/12/2021).

Yuk gabung channel whatsapp Bola.com untuk mendapatkan berita-berita terbaru tentang Timnas Indonesia, BRI Liga 1, Liga Champions, Liga Inggris, Liga Italia, Liga Spanyol, bola voli, MotoGP, hingga bulutangkis. Klik di sini (JOIN)

2 dari 4 halaman

Daftar Inspirasi Kado untuk Pernikahan

1. Handuk

2. Produk elektronik untuk rumah tangga

3. Bantal dan seprai

4. Buku resep masakan

5. Baju couple

6. Pakaian bayi

7. Dekorasi dinding 3D

8. Miniatur patung pengantin

9. Jam tangan couple

10. Karya seni karikatur mempelai

11. Kado parcel makanan

12. Sandal kamar mandi

13. Lilin aroma terapi

14. Set perangkat pertukangan (toolbox)

15. Set piring dan gelas

16. Lampu tidur romantis

17. Keset kaki

18. Pigura foto

19. Mug couple

20. Voucher menginap

3 dari 4 halaman

Daftar Inspirasi Kado untuk Pernikahan

21. Pemanas air

22. Buku panduan pengantin

23. Perhiasan

24. Busana sexy lingerie

25. Hadiah tas dan dompet

26. Vas bunga cantik

27. Voucher belanja

28. Barang kerajinan unik

29. Pajangan kristal

30. Parfum aroma spesial

31. Perlengkapan make up

32. Sepasang alat ibadah

33. Scrapbook

34. Buku kitab suci

35. Buku nama bayi

36. Minuman herbal berenergi

37. Paket Bulan Madu Eksklusif

38. Voucher kelas masak

39. Jam dinding unik

40. Hair dryer

4 dari 4 halaman

Daftar Inspirasi Kado untuk Pernikahan

41. Baju tidur

42. Patung replika kedua mempelai

43. Aksesoris kalung lucu

44. Plakat kaca

45. Hiasan bola kaca dan bunga kaca

46. Talenan dapur

47. Pembuka tutup botol

48. Set cermin bentuk hati

49. Pot tanaman

50. Wadah garam merica dan teko keramik

51. Kalender

52. Kado permainan kayu

53. Alat pembuat kopi

54. Kain anyaman

55. Tempat kue unik

56. Air purifier

57. Wadah penyimpanan makanan multifungsi

 

Sumber: diedit.com

Dapatkan artikel daftar dari berbagai tema lain dengan mengeklik tautan ini.

Lebih Dekat

Video Populer

Foto Populer