Bola.com, Jakarta - Menyiapkan nama menjadi satu di antara 'tugas' tersulit para orang tua untuk menyambut kelahiran sang buah hati. Pasalnya, memilih nama harus melalui sejumlah pertimbangan.
Pada umumnya, nama hanya diberikan satu kali dalam seumur hidup. Maka itu, memberikan nama kepada putra putri Anda haruslah yang terbaik.
Baca Juga
Advertisement
Anda bisa mendapatkan ide untuk menamai bayi Anda dari mana saja. Satu di antara yang bisa digunakan ialah nama tradisional dalam masyarakat Hawaii.
Hawaii merupakan negara bagian Amerika Serikat yang ke-50 dan terkenal dengan keindahan alamnya yang memesona. Hawaii juga kental dengan tradisi dan budaya yang telah turun-temurun.
Nama-nama tradisional Hawai merupakan pilihan terindah yang bisa Anda buat untuk buah hati Anda. Nama-nama ini cocok untuk bayi laki-laki maupun perempuan, dan umum sebagai nama depan, tetapi juga pilihan yang bagus untuk nama tengah.
Berikut daftar nama bayi tradisional Hawaii, yang indah dan unik, dilansir dari Ponly, Senin (14/2/2022).
Yuk gabung channel whatsapp Bola.com untuk mendapatkan berita-berita terbaru tentang Timnas Indonesia, BRI Liga 1, Liga Champions, Liga Inggris, Liga Italia, Liga Spanyol, bola voli, MotoGP, hingga bulutangkis. Klik di sini (JOIN)
Nama Bayi Tradisional Hawaii Bertema Religius
1. Akau: Tuhan
2. Anela: Malaikat
3. Edena: Eden
4. Ho'opono: Setia
5. Iokepa: St. Joseph
6. Ionakana: Tuhan memberi
6. Kalani: Dari surga
7. Kalea: Doa
8. Kaimana: Kekuatan Ilahi Laut
9. Kaimi: Pencari
10. Keona: Pemberian Tuhan
11. Kimokea: Menghormati Tuhan
12. Lea: Dewi pembuat kano
13. Leia: Anak surga
14. Leialoha: Anak tercinta
15. Leilani: Anak kerajaan
16. Malu Lani: Dilindungi oleh surga
17. Mana: Divine power
18. Noelani: Gadis cantik dari surga
19. Okalani: Dari surga
20. Pili Lani: Dekat dengan surga
21. Pomaika`i: Berkah, beruntung
22. Pualani: Bunga surga
23. Pukalani: Gerbang surgawi
24. Ualoheke Akua: Tuhan telah mendengarkan
Advertisement
Nama Bayi Tradisional Hawaii Berkaitan dengan Kekuatan
25. Alaka’i: Pemandu, pemimpin
26. Alana: kebangunan, kesadaran
26. Ailani: Kepala tinggi
27. Ali’ikai: Ratu/Raja Laut
28. Hanohano: Bangsawan
29. Haoa: Panas (seperti matahari)
30. Ikaika: Kuat, tangguh
31. Ka'eo: Tekun
32. Kalani: Kepala suku
33. Ka Nui: Besar
34. Kanunu: Kuat
35. Kei: Bermartabat
36. Keilani: Kepala yang mulia
37. Kekoa: Berani
38. Keli'i: Ketua, kepala
39. Koa: Prajurit, tak kenal takut
40. Koa Ikaika: Prajurit yang kuat
41. Ku'uaki: Penjaga
42. Lalama: Tak kenal takut, berani
43. Lanakila: Berjaya
44. Lokela: Prajurit terkenal
45. Maka Koa: Berani, gagah, tegas
46. Makaha: garang, ganas
47. Po`okela: Juara, unggul
Nama Bayi Tradisional Hawaii Bertema Alam
48. Alapai: Pesisir
49. Alamea: Batu vulkanik
50. Alaula: Cahaya fajar
51. Anuenue: Pelangi
52. Aolani: Awan surgawi
53. Aukai: Pelaut, pelayar
54. Hepualaha'ole: Bunga yang tidak biasa
55. Hokuikekai: Bintang laut
56. Iolana: Melayang tinggi, membumbung tinggi seperti elang
57. Kai: Laut
58. Kailani: Pantai dan langit
59. Kailanu: Berselancar
60. Kalama: Obor, penerang
61. Ka Pua: Mekar
62. Konane: Sinar bulan
63. La: Matahari
64. Lana: Tenang seperti air yang tenang
65. Mahina: Bulan
66. Makani: Angin
67. Mamo: Burung kuning
68. Meli: Madu
69. Moana: Lautan
70. Nahele: Hutan
71. Nalani: Langit yang tenang
72. Palila: Burung
73. Pikake: Melati
74. Pua: Bunga
75. Puanani: Bunga yang indah
76. Wai Nani: air yang indah
Advertisement
Nama Bayi Tradisional Hawaii Berkaitan dengan Sifat/Watak
77. Ahonui: Kesabaran
78. Alohi: Cemerlang, cerdas
79. Anuhea: Keren, harum
80. `Auli`i: Mungil, imut, sempurna
81. `Eleu: Waspada, energik, gesit
82. Hau’oli: Senang, bahagia
83. Hiwahiwa:Berharga, favorit
84. Hiwalani: Menarik
85. Ka Hiwa: Favorit, kesukaan
86. Kaila: Gaya
87. Kalea: Cerah, cemerlang, bersinar, cerdas
88. Kapa`a: Teguh, tabah
89. Kau'i: Kecantikan
90. Konani: Cerah, cemerlang, bersinar, cerdas
91. Ku'oko'a: Mandiri
92. Kupa`a: Setia
93. Ku'uipo: Manis
94. Lae`ula: Cerdik, pintar
95. Laka: Lembut
96. Luana: Kepuasan, Senang
97. Maka Luana: Ramah
98. Maka: Favorit, kesukaan
Nama Bayi Tradisional Hawaii Lainnya
99. Aikane: Friend
100. Akamu: Adam
101. Akoni: Anthony
102. Alika: Alec
103. Amosa: Amos
104. Apikaila: Abigail
105. Ekewaka: Edward
106. Hawika: Kesayangan
107. Hiapo: Anak sulung
108. Kamea: Satu-satunya
109. Kawika: David
110. Kimo: James
111. Ku`u Hoaloha `Oi: Sahabat, teman baik
112. Ku`u: Jantung hati
113. Lopaka: Robert
114. Mea A`a: Petualang
115. Pakelika: Patrick
Sumber: Ponly
Dapatkan artikel nama bayi dari berbagai tema lain dengan mengeklik tautan ini.
Advertisement