Bola.com, Jakarta - Nama bayi perempuan Hindu memiliki arti yang baik dan berkesan lembut sehingga cocok untuk Anda jadikan sebagai referensi saat akan menyematkan nama kepada anak Anda.
Di sisi lain, nama merupakan cerminan doa orang tua terhadap sang anak sehingga pemilihan nama anak sebaiknya dilakukan dengan cermat.
Baca Juga
Head to Head Timnas Indonesia Vs Arab Saudi: Pemain Abroad Merah Putih Menang Banyak, Tetapi Rekor Pertandingan Tekor
Bursa Transfer Paruh Musim BRI Liga 1 2024 / 2025 Bakal Panas: Siapa Lagi yang Merapat Selain Eks Bek Lazio?
Jay Idzes Berikan Jersey Venezia untuk 2 Pemain Timnas Indonesia: Bagus Mana Witan atau Marselino?
Advertisement
Pemberian nama kepada bayi yang baru lahir bisa jadi terkesan sepele, tetapi tidak bisa dilakukan dengan sembarangan.
Nama bayi Hindu biasanya datang dari bahasa Sanskerta atau dari bahasa suci lainnya, yang tentunya bisa membawa keberkahan tersendiri bagi orang tua dan anak.
Berikut arti nama bayi perempuan Hindu modern, abjad A-G, seperti disadur dari Liputan6, Jumat (16/9/2022).
Yuk gabung channel whatsapp Bola.com untuk mendapatkan berita-berita terbaru tentang Timnas Indonesia, BRI Liga 1, Liga Champions, Liga Inggris, Liga Italia, Liga Spanyol, bola voli, MotoGP, hingga bulutangkis. Klik di sini (JOIN)
Arti Nama Bayi Perempuan Hindu Modern
1. Adhisti: Matahari
2. Adia: Hadiah
3. Adya: Sumber utama yang memiliki banyak kebaikan
4. Agni: Kobaran api penyemangat
5. Agnia: Api
6. Aida: Hadiah yang berharga
7. Alin: Pembawa cahaya
8. Alisha: Dilindungi Tuhan
9. Amita: Semangat yang tidak pernah pudar, keabadian
10. Amita: Tak terbatas
11. Anandita: Anak muda
12. Andhira: Kuat dan berani
13. Anika: Sangat indah
14. Anna: Hadiah yang penuh berkah
15. Anuradha: Bintang terang
16. Bela: Bunga melati
17. Bhanuresmi: Matahari
18. Bimala: Murni
19. Bina: Ketenangan
20. Bora: Salju, kepintaran dan kecerdasan
Advertisement
Arti Nama Bayi Perempuan Hindu Modern
21. Chandara: Dari bulan
22. Chandie: Kejujuran
23. Chandra: Istimewa, termasyhur
24. Charity: Kebaikan dan cinta
25. Chitra: Potret sebuah seni
26. Dafhina: Bernilai tinggi
27. Dahayu: Cantik
28. Daiva: Dewa
29. Danisa: Penuh ampunan
30. Danti: Kesabaran
31. Daya: Penuh perhatian dan kebaikan
32. Diva: Cahaya yang kekal
33. Divya: Kekuatan Tuhan
34. Drisana: Anak perempuan
35. Eila: Bumi, mengalir
36. Ekavira: Pemberani
37. Elakshi: Seorang wanita yang memiliki mata bersinar
38. Elee: Pintar
39. Eleena: Bulan
40. Elina: Wanita yang cerdik dan murni
Arti Nama Bayi Perempuan Hindu Modern
41. Elina: Wanita yang pintar
42. Esha: Dewi kemurnian
43. Faleesha: Tulip
44. Falguni: Bunga yang mekar dengan indah
45. Falguni: Cantik
46. Ganeeta: Ahli matematika, penuh perhitungan
47. Gangika: Sungai
48. Gantari: Menyinari
49. Garvita: Penuh dengan rasa syukur
50. Gauri: Jalan hidup yang tenteram dan bahagia
51. Gavesha: Sang pencari
52. Geeta: Nama kitab Hindu
53. Geeta: Nyanyian
54. Gemini: Nama rasi bintang, kembar
55. Geya: Irama
56. Gian: Sesuatu yang kekal
57. Gistara: Suara yang luar biasa
58. Gita: Lagu yang suci
59. Glara: Hati
60. Greesa: Yang dicintai
Disadur dari: Liputan6.com (Penulis: Laudia Tysara, Editor: Fadila Adelin. Published: 20/10/2020)
Yuk, baca artikel nama bayi lainnya dengan mengeklik tautan ini.
Advertisement