Sukses


Jadwal dan Live Streaming Semifinal Livoli 2022 Divisi 1, Sabtu 1 Oktober 2022

Bola.com, Jakarta - Jadwal dan live streaming semifinal Livoli 2022 Divisi 1 akan bergulir hari ini, Sabti (1/10/2022). Empat tim putri dan empat tim putra terbaik akan berjibaku memperebutkan tiket ke final Livoli 2022. 

Semua pertandingan semifinal Livoli 2022 dapat Anda saksikan melalui live streaming di Vidio. 

Di sektor putri, tiket semifinal menjadi milik PLN Batam dan BIN O2C. Mereka berhasil mengalahkan lawan-lawannya pada perempat final di GOR Debes, Kabupaten Tabanan, Bali, Jumat (30/9/2022).

Partai semifinal lainnya akan menyuguhkan pertarungan antara Bharata Muda Jakarta dan Yuso Yogyakarta.

Di sektor putra, empat jatah di babak semifinal menjadi milik PDAM Tirta, Singo Yudha, Lavani, dan TNI AL. Berikut jadwal lengkap dan link live streaming pertandingan semifinal Livoli 2022

 

Yuk gabung channel whatsapp Bola.com untuk mendapatkan berita-berita terbaru tentang Timnas Indonesia, BRI Liga 1, Liga Champions, Liga Inggris, Liga Italia, Liga Spanyol, bola voli, MotoGP, hingga bulutangkis. Klik di sini (JOIN)

2 dari 2 halaman

Saksikan Pertandingannya

Sabtu (1/10/2022)

  • 08.00 WIB Semifinal - Putri: Yuso Yogyakarta vs Bharata Muda
  • 10.00 WIB Semifinal - Putra: PDAM Tirta vs TNI AL
  • 12.00 WIB Semifinal - Putri: BIN - 02C vs PLN Batam
  • 14.00 WIB Semifinal - Putra: Singo Yudha vs Lavani

Live Streaming: Vidio

Link live streaming: https://www.vidio.com/live

Lebih Dekat

Video Populer

Foto Populer