Sukses


Lirik Lagu Syukur - Rossa

Bola.com, Jakarta - Lagu Syukur yang dinyanyikan Rossa adalah theme song utama dari film Soekarno garapan sutradara Hanung Bramantyo. Berikut ini lirik lagunya:

 

Dari yakinku teguh

Hati ikhlasku penuh

Akan karuniamu

Tanah air pusaka

Indonesia merdeka

Syukur aku sembahkan

Kehadirat-Mu Tuhan

 

Dari yakinku teguh

Cinta ikhlasku penuh

Akan jasa usaha

Pahlawanku yang baka

Indonesia merdeka

Syukur aku hanjukkan

Ke bawah duli tuan

 

Dari yakinku teguh

Bakti ikhlasku penuh

Akan azas rukunmu

Pandu bangsa yang nyata

Indonesia merdeka

Syukur aku hanjukkan

Kehadapanmu tuan

 

Sumber: Youtube Trinity Optima Production

Lebih Dekat

Video Populer

Foto Populer