Bola.com, Jakarta - Mayoritas pasangan yang telah menikah sudah tidak sabar untuk mendapatkan momongan. Kehadiran bayi mungil yang lucu akan membuat keluarga makin lengkap dan penuh kebahagiaan.
Menyambut kelahiran sang buah hati biasanya memerlukan banyak persiapan. Satu di antaranya adalah mempersiapkan nama untuk sang jabang bayi.
Baca Juga
Advertisement
Bagi bagi mereka yang akan dikaruniai anak pertama, bisa memberikan nama anak yang dikhususkan untuk anak pertama yang tentunya sarat makna dan doa baik.
Untuk membantu Anda yang mungkin sedang mencari nama untuk anak pertama, Anda bisa mencermati beberapa nama di bawah ini, yang bisa jadi sumber inspirasi.
Berikut kumpulan nama bayi laki-laki yang keren dan penuh makna untuk anak pertama, seperti disadur dari Merdeka, Senin (30/10/2023).
Yuk gabung channel whatsapp Bola.com untuk mendapatkan berita-berita terbaru tentang Timnas Indonesia, BRI Liga 1, Liga Champions, Liga Inggris, Liga Italia, Liga Spanyol, bola voli, MotoGP, hingga bulutangkis. Klik di sini (JOIN)
Nama Bayi Laki-Laki yang Keren dan Penuh Makna untuk Anak Pertama
1. Aadidev (Sanskerta): penguasa dan putra pertama.
2. Abraham (Kristiani): nama kepala keluarga pertama para Yahudi.
3. Adam (Indonesia): lelaki pertama.
4. Adhitya (Indonesia): matahari, yang pertama.
5. Adika (Afrika): anak pertama dari suami ke dua.
6. Andreas (Kristiani): murid pertama yang dipanggil oleh Yesus.
7. Andrew (Yunani): murid pertama yang dipanggil oleh Yesus.
8. Ankawijaya (Jawa): kemuliaan dan kejayaan pertama.
9. Beckham (Inggris): sebagai nama pertama.
10. Cavero (Latin): anak pertama yang dapat dipercaya dan tulus hati.
11. Constantinus (Kristiani): nama kaisar kristen pertama.
12. Cyrus (Persia): raja pertama Iran.
13. Dean (Persia): nama jabatan seorang ketua.
14. Euko (Jawa): anak pertama.
15. Fabian (Latin): pionir, pelopor, pertama.
Advertisement
Nama Bayi Laki-Laki yang Keren dan Penuh Makna untuk Anak Pertama
16. Fatharian (Islami): anak pertama yang teguh dan bijaksana.
17. Guan (China): pertama, juara.
18. Hanbal (Mesir): pertama, mula-mula, asli.
19. Hiapo (Hawai): dilahirkan pertama.
20. Ichiro (Jepang): putra pertama.
21. Ishmael (Kristiani): putra pertama Abraham.
22. Jephtah (Kristiani): kelahiran pertama.
23. Julian (Jerman): orang pertama yang rendah hati.
24. Kazuo (Jepang): laki-laki yang rukun atau pria pertama.
25. Koichi (Jepang): anak pertama yang bercahaya.
26. Mua (Polinesia): pertama, ketua.
27. Ohim (Sansekerta): bunyi yang pertama.
28. Omar (Arab): anak pertama yang lahir.
29. Peter (Kristiani): Paus pertama, penerima kunci gereja.
30. Pragia (Sanskerta): yang pertama dan luar biasa.
Nama Bayi Laki-Laki yang Keren dan Penuh Makna untuk Anak Pertama
31. Pramu (Italia): melahirkan anak pertama.
32. Pramudana (Italia): melahirkan anak pertama yang kaya.
33. Primus (Italia): melahirkan anak pertama.
34. Putu (Sanskerta): pertama.
35. Raditya (Indonesia): matahari.
36. Rafathar (Islami): anak pertama yang tinggi derajatnya.
37. Ramaditya (Indonesia): membawa kebahagiaan dan yang pertama.
38. Stephen (Kristiani): nama seorang martir kristen pertama.
39. Taro (Jepang): anak lelaki pertama.
40. Tien (Vietnam): yang pertama.
41. Wayan (Sanskerta): pertama.
42. Whino (Amerika): kelahiran anak pertama.
43. Wijaya (Sunda): pertama yang berjaya.
44. Yaasiin (Islami): ayat pertama surat yaasiin.
45. Yoichi (Jepang): putra pertama yang memesona.
Disadur dari: Merdeka.com (Penulis: Novi Fuji Astuti. Publsihed: 16/11/2020)
Yuk, baca artikel nama bayi lainnya dengan mengeklik tautan ini.
Advertisement