Sukses


30 Contoh Kalimat Future Perfect Tense yang Dapat Dicermati

Bola.com, Jakarta - Di kehidupan sehari-hari, future perfect tense sering digunakan untuk membuat rencana atau jadwal yang sudah dipastikan akan selesai di masa depan sebelum kejadian lainnya terjadi.

Adapun definisi lain future perfect tense adalah bentuk waktu yang digunakan untuk menyatakan suatu kejadian atau aksi yang akan selesai di masa depan sebelum waktu atau aksi lain terjadi.

Dengan kata lain, future perfect tense digunakan untuk mengungkapkan harapan, rencana, atau prediksi tentang masa depan.

Untuk membuat kalimat future perfect tense, kamu dapat mempelajari rumus atau pola berikut ini:

  • Kalimat Positif (+), S + will have + Verb 3
  • Kalimat Negatif (-), S + will not have + Verb 3
  • Kalimat Interogatif (?), Will + S + have + Verb 3

Keterangan:

  • S = Subject (They We I You She He It)
  • will not have = won’t have

Supaya makin paham, kamu bisa menyimak beberapa contoh kalimat future perfect tense berikut ini, Senin (19/2/2024).

Yuk gabung channel whatsapp Bola.com untuk mendapatkan berita-berita terbaru tentang Timnas Indonesia, BRI Liga 1, Liga Champions, Liga Inggris, Liga Italia, Liga Spanyol, bola voli, MotoGP, hingga bulutangkis. Klik di sini (JOIN)

2 dari 4 halaman

Contoh Kalimat Future Perfect Tense Positif

  1. My sister will have broken your book when you come this afternoon. (Kakakku akan merusak bukumu saat kau datang sore ini)
  2. Diana will have finished works at the end of this week. (Diana akan menyelesaikan pekerjaannya pada akhir minggu ini)
  3. I will have finished my paper by the deadline. (Aku akan telah menyelesaikan makalahku pada tenggat waktunya)
  4. My mother will have booked the tickets by next week. (Ibuku akan sudah memesan tiket pada minggu depan)
  5. We will have gone library when you arrive. (Kami akan pergi ke perpustakaan saat Anda tiba)
  6. They will have already filmed their new movie by next year. (Mereka akan telah syuting film terbaru mereka tahun depan)
  7. The students will have taken the exam by December. (Para siswa akan telah mengikuti ujian pada bulan Desember)
  8. By 2020, I will have graduated from senior high school. (Pada 2020, aku akan sudah lulus dari SMA)
  9. We will have moved Kim by this time tomorrow. (Kami akan memindahkan Kim saat besok ini)
  10. They will have gotten to the Japanese by this time the next month. (Mereka akan sampai ke Jepang saat bulan depan ini)
3 dari 4 halaman

Contoh Kalimat Future Perfect Tense Negatif

  1. My brother won't have broken your novel when you come this afternoon. (Kakak saya tidak akan merusak novelmu ketika kamu datang sore ini)
  2. We won't have moved Kim by this time tomorrow. (Kami tidak akan memindahkan Kim saat besok ini)
  3. By the time we get home, my grandmother won’t have knitted the scarf yet. (Pada saat kita pulang, nenekku belum akan merajut syal)
  4. By the time you arrive at the airport, your brother’s plane won’t have landed yet. (Pada saat kamu tiba di bandara, pesawat kakakmu belum akan mendarat)
  5. The secretary won’t have prepared the document yet by 3 p.m. (Sekretaris belum akan menyiapkan dokumennya pada jam 3)
  6. My brother won’t have bought a new car by then. (Kakakku tidak akan sudah membeli mobil baru pada saat itu)
  7. Alex won't have finished works at the end of this week. (Alex tidak akan menyelesaikan pekerjaannya pada akhir minggu ini)
  8. Jeon won't have gone office when you arrive. (Jeon tidak akan pergi ke kantor saat Anda tiba)
  9. My uncle will not have worked in Jakarta by the end of this month. (Pamanku tidak akan sudah bekerja di Jakarta pada akhir bulan ini)
  10. They won't have gotten to the Japanese by this time next month. (Mereka tidak akan sampai ke Jepang saat bulan depan ini)
4 dari 4 halaman

Contoh Kalimat Future Perfect Tense Tanya

  1. Will they have finished their photo shoot by 6 p.m. this evening? (Apakah mereka akan sudah menyelesaikan pemotretan mereka pada jam 6 sore ini?)
  2. Will Diana has finished works at the end of this week? (Apakah Diana akan menyelesaikan pekerjaannya pada akhir minggu ini?)
  3. Will your brother have closed the café by 11 p.m. tonight? (Apakah kakakmu akan sudah menutup kafenya pada jam 11 malam ini?)
  4. Will you have cleaned your house by the time your parents arrive? (Apakah kamu akan sudah membersihkan rumahmu pada saat orang tuamu tiba?)
  5. Will we have gotten to the Korea by this time the next month? (Apakah kita akan sampai di Korea saat bulan depan ini?)
  6. Will my brother have broken your book when you come this morning? (Akankah saudaraku merusak bukumu saat kau datang pagi ini?)
  7. Kemudian, Will they moved Kim by this time tomorrow? (Apakah mereka akan memindahkan Kim pada besok ini?)
  8. Will you have decided the theme of your event by tomorrow evening? (Apakah kamu akan sudah memutuskan tema acaramu pada besok sore?)
  9. Will you have bathed your cat by 3 p.m. this afternoon? (Apakah kamu akan sudah memandikan kucingmu pada jam 3 siang ini?)
  10. Will Jeon have gone office when you arrive? (Apakah Jeon akan pergi ke kantor saat Anda tiba?)

 

Dapatkan artikel contoh berbagai tema lain dengan mengeklik tautan ini.

Video Populer

Foto Populer