Sukses

Foto: Aksi Seru Lomba Renang Bernuansa Natal di Spanyol

Para penduduk Barcelona merayakan hari Natal dengan menggelar lomba renang. Mereka tampak menghias diri dengan berkostum Sinterklas dalam ajang yang berlangsung di Port Vell, Barcelona, Spanyol, Rabu (25/12/2024) waktu setempat. Event tersebut bertajuk Copa Nadal (Piala Natal) dan telah mencapai edisi yang ke-115. Perlombaan renang Natal tradisional itu diikuti oleh 450 peserta dengan berenang sejauh 200 meter.
Editor:
Bagaskara Lazuardi
Photographer:
Bola.com

Foto Terkini