Sukses


Sergio Ramos: Andres Iniesta Seharusnya Raih Ballon d'Or

Bola.com, Madrid - Kapten Real Madrid, Sergio Ramos, menilai kalau Andres Iniesta seharusnya sudah meraih dua gelar Ballon d'Or. Sergio Ramos pun melayangkan sindiran kalau Iniesta harus mengganti namanya terlebih dahulu jika ingin memenangi gelar tersebut.

Andres Iniesta merupakan satu di antara pesepak bola terbaik di dunia. Namun, ia tidak mendapat apresiasi yang layak.

Pada 2010 dan 2012, Iniesta masuk dalam nominasi Ballon d'Or, namun kalah dari Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi.

"Andres Iniesta adalah pemain yang hebat. Seharusnya ia meraih Ballon d'Or. Kalau saja namanya adalah Andresinho, mungkin dia bisa meraihnya," ujar Sergio Ramos.

Musim 2017-18 bisa menjadi musim terakhir bagi Iniesta berkostum Barcelona. Ia diprediksi akan meninggalkan klub tersebut setelah 16 tahun sejak bergabung ke tim utama.

Iniesta sudah mulai didera cedera. Hal itu membuatnya ingin mencari tantangan di tempat lain. Sejauh ini, Andres Iniesta sudah mengoleksi sembilan gelar La Liga dan empat gelar Liga Champions.

Sumber: Sportskeeda

  • Real Madrid adalah klub besar sepak bola asal Spanyol yang bermain dalam La Liga
    Real Madrid adalah klub besar sepak bola asal Spanyol yang bermain dalam La Liga
    Real Madrid adalah klub besar sepak bola asal Spanyol yang bermain dalam La Liga

    Real Madrid

  • Andrés Iniesta adalah pesepak bola profesional Spanyol yang bermain di klub Spanyol FC Barcelona dan Tim Nasional Spanyol.
    Andrés Iniesta adalah pesepak bola profesional Spanyol yang bermain di klub Spanyol FC Barcelona dan Tim Nasional Spanyol.
    Andrés Iniesta adalah pesepak bola profesional Spanyol yang bermain di klub Spanyol FC Barcelona dan Tim Nasional Spanyol.

    Andres Iniesta

  • Sergio Ramos adalah pesepak bola profesional Spanyol yang bermain di klub Paris Saint-Germain dan Tim Nasional Spanyol.
    Sergio Ramos adalah pesepak bola profesional Spanyol yang bermain di klub Paris Saint-Germain dan Tim Nasional Spanyol sebagai bek tengah.
    Sergio Ramos adalah pesepak bola profesional Spanyol yang bermain di klub Paris Saint-Germain dan Tim Nasional Spanyol.

    Sergio Ramos

  • Ballon d'Or adalah ajang penghargaan bergengsi bagi seluruh pemaik sepak bola yang ada di dunia
    Ballon d'Or adalah ajang penghargaan bergengsi bagi seluruh pemaik sepak bola yang ada di dunia
    Ballon d'Or adalah ajang penghargaan bergengsi bagi seluruh pemaik sepak bola yang ada di dunia

    Ballon d'Or

  • Bola.com

Lebih Dekat

Video Populer

Foto Populer