Sukses


Gara-gara Gaya Rambut Baru, Netizen Sebut Lionel Messi Mirip Kim Jong-un

Bola.com, Jakarta - Lionel Messi sukses menorehkan rekor 700 gol sepanjang karier sepak bola profesionalnya. Gol ke-700 Messi dicetak melalui titik putih ke gawang Jan Oblak ketika Barcelona melawan Atletico Madrid di Camp Nou, Rabu (1/7/2020).

Namun, gol rekor Lionel Messi tersebut tak dibarengi dengan kemenangan. El Barca hanya bermain sama kuat dengan skor 2-2 melawan Los Rojiblancos.

Selain rekor gol, La Pulga juga mendapat sorotan media terkait gaya rambut terbarunya. Yap, Messi menampilkan gaya rambut baru dengan gaya fade atau model rambut bergaya tipis di bagian samping hingga belakang.

Bisa jadi, Lionel Messi tak mau kalah dengan sang rival, Cristiano Ronaldo, yang kerap berulah dengan gaya rambut baru.

Ronaldo pada Senin (30/6/2020) menghebohkan publik dengan mengunggah gaya rambut acak-acakan di media sosial bersama Juan Cuadrado.

Namun siapa sangka, sebagian besar netizen malah menyebut gaya rambut Messi terinspirasi dari sosok diktator Korea Utara, Kim Jong-un.

Berikut Bola.com merangkum cuitan netizen terkait gaya rambut anyar Lionel Messi tersebut.

Yuk gabung channel whatsapp Bola.com untuk mendapatkan berita-berita terbaru tentang Timnas Indonesia, BRI Liga 1, Liga Champions, Liga Inggris, Liga Italia, Liga Spanyol, bola voli, MotoGP, hingga bulutangkis. Klik di sini (JOIN)

2 dari 9 halaman

1. Lionel Messi Terinspirasi Kim Jong-un

3 dari 9 halaman

2. Messi adalah Diktator di Barcelona

"Messi dengan gaya rambut Kim Jong Un, karena kalian bilang dia diktator di Barcelona"

4 dari 9 halaman

3. Di Mana Kemiripannya?

5 dari 9 halaman

4. Mungkin Barbershop-nya Sama

6 dari 9 halaman

5. Tampak Samping

7 dari 9 halaman

6. Ketika Kim Jong-un Melihat Rambut Baru Messi

8 dari 9 halaman

7. Waw

9 dari 9 halaman

8. Tampaknya Messi Fans Garis Keras Kim Jong-un

Video Populer

Foto Populer