Bola.com, Jakarta - Sebanyak 10 pertandingan Liga Spanyol akan tersaji tengah pekan ini. Keseruan terjadi papan atas, di mana Atletico Madrid, Real Madrid, dan Barcelona terus memanaskan persaingan di puncak klasemen.
Selain ketiga tim tadi, masih ada Sevilla yang berpeluang menyodok ke posisi teratas Liga Spanyol. Mereka untuk sementara duduk di tangga keempat usai kemenangan atas Real Sociedad 2-1.
Baca Juga
Legenda Australia: Socceroos Bakal Kalahkan Timnas Indonesia dan Makin Cepat Lolos ke Piala Dunia 2026
Rapor Penggawa Timnas Indonesia di Pekan Ke-11 BRI Liga 1: Sayuri Bersaudara Menggila, Egy Sukses Jadi Pahlawan
Media Vietnam Singgung Absennya Rafael Struick Jadi Kabar Buruk bagi Timnas Indonesia di Piala AFF 2024
Advertisement
Liga Spanyol 2020/2021 pekan 31 akan menghadirkan sejumlah laga seru. Real Madrid akan menghadapi Cadiz, sedangkan Atletico Madrid bersua Huesca.
Real Madrid bertandang ke markas Cadiz dengan rentetan hasil manis. Teranyar, mereka dipastikan lolos ke babak semifinal Liga Champions usai menyingkirkan Liverpool.
Sementara itu, Barcelona bakal meladeni perlawanan alot Getafe di Camp Nou. Meski di atas kertas lebih diunggulkan, segala hal masih sangat mungkin terjadi.
Berikut ini Bola.com merangkum jadwal lengkap pertandingan Liga Spanyol 2020/2021 tengah pekan ini.
Â
Saksikan Video Pilihan Berikut Ini
Yuk gabung channel whatsapp Bola.com untuk mendapatkan berita-berita terbaru tentang Timnas Indonesia, BRI Liga 1, Liga Champions, Liga Inggris, Liga Italia, Liga Spanyol, bola voli, MotoGP, hingga bulutangkis. Klik di sini (JOIN)
Jadwal Pertandingan
Kamis, 22 April 2021
- 00.00 WIB - Levante vs Sevilla
- 00.00 WIB - Osasuna vs Valencia
- 01.00 WIB - Real Betis vs Ath. Bilbao
- 02.00 WIB - Alaves vs Villarreal
- 02.00 WIB - Elche vs Real Valladolid
- 03.00 WIB - Cadiz vs Real Madrid
Â
Advertisement
Selanjutnya
Jumat, 23 April 2021
- 00.00 WIB - Atletico Madrid vs Huesca
- 02.00 WIB - Granada vs Eibar
- 02.00 WIB - Real Sociedad vs Celta Vigo
- 03.00 WIB - Barcelona vs Getafe
Ketatnya Persaingan di Empat Besar Liga Spanyol
Advertisement