Sukses

Clarence Clyde Seedorf atau lebih akrab disapa Clarence Seedorf adalah seorang pesepak bola asal Belanda.

Mantan bintang AC Milan, Clarence Seedorf, resmi ditunjuk sebagai pelatih anyar Shenzhen FC pada 7 Juli 2016.

Lihat selengkapnya
  • Nama LengkapClarence Clyde Seedorf
  • Nama PanggilanClarence Seedorf
  • Tanggal Lahir1 April 1976
  • Tempat LahirParamaribo, Suriname
  • KebangsaanBelanda
  • PosisiGelandang Serang
  • Klub Yang Dilatih SekarangShenzhen Football Club
  • Caps bersama Tim Nasional Belanda87 Caps
Topik Terkait