Presiden RI, Joko Widodo, menekankan seluruh masyarakat Indonesia yang berusia 12 tahun ke atas harus divaksinasi COVID-19.
Berikut ini referensi cara daftar vaksinasi COVID-19 di aplikasi PeduliLindungi, yang wajib Anda ketahui.
Berikut ini rangkuman tentang cara mengatasi aplikasi Pedulilindungi yang eror.
Semua jenis vaksin COVID-19 yang tersedia di Indonesia disebut memiliki manfaat sama.
Menteri PMK, Muhadjir Effendy, menyebut kunci suksesnya peralihan pandemi COVID-19 ke endemi adalah perubahan perilaku masyarakat.
Juru Bicara Satgas Penanganan COVID-19, Wiku Adisasmito, menyebut Indonesia saat ini sedang mengantisipasi adanya gelombang ketiga.
Pemerintah akan bekerja sama dengan satgas di fasilitas publik untuk menjaring masyarakat yang positif COVID-19 dan masih nekat keluyuran.
Berikut ini beberapa pertimbangan protokol kesehatan dalam beraktivitas yang perlu dilakukan saat masa pandemi COVID-19
Berikut beberapa cara ampuh meningkatkan imunitas tubuh di masa pandemi COVID-19, yang mudah dipraktikan.
Menko PMK, Muhadjir Effendy, mengajak masyarakat Papua untuk melakukan vaksinasi demi menyukseskan PON 2020.
Juru Bicara Vaksinasi COVID-19, Siti Nadia Tamizi, menyebut capaian vaksinasi lengkap alias penyuntikan dosis kedua untuk lansia baru mencapai 18 persen di Indonesia.
Direktur Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Menular Langsung Kemenkes Siti Nadia Tarmizi, menyebut pihaknya terus melakukan koordinasi pembaharuan informasi dengan WHO terkait antisipasi kedatangan virus COVID-19 varian Mu ke Indonesia.
Juru Bicara Satgas Penanganan COVID-19, Wiku Adisasmito, menyebut adanya tren penurunan kasus positif dan aktif COVID-19 di Indonesia sepanjang pekan ini.
Pemerintah berupaya mencegah masuknya varian baru COVID-19 jenis Mu dari luar negeri dengan cara pengetatan kebijakan karantina internasional.
Mulai 11 September 2021, surat tanda registrasi pekerja (STRP) akan digantikan Sertifikat Vaksin COVID-19 sebagai syarat naik KRL Jabodetabek.
Ada tiga skenario yang bisa terjadi usai duel Brasil vs Argentina pada kualifikasi Piala Dunia 2022 zona CONMEBOL dihentikan. Apa saja?
Manchester United akan memperkenalkan spot pemeriksaan COVID-19 pada hari pertandingan, dimulai dari laga kontra Newcastle United pada Sabtu (11/9/2021)
Olivier Giroud diketahui positif COVID-19 sehingga diragukan membela AC Milan saat menghadapi Liverpool di Liga Champions (16/9/2021).
WHO minta Guru jadi kelompok prioritas vaksinasi COVID-19.
Pemerintah terus meminta masyarakat untuk patuh dan sadar protokol kesehatan COVID-19.